Langkah ini diambil karena masih adanya turnamen di Liga Irak.
Pihak IFA memutuskan agar pemain fokus di sana agar tidak mengganggu jadwal yang sudah dirancang.
Akibatnya, persiapan timnas Irak dipastikan akan terganggu jelang melawan skuad Garuda.
"Untuk memastikan bahwa Liga Bintang Irak tidak ditangguhkan dan ditunda."
"Serta karena kurangnya waktu yang tersedia," lanjutnya.
Baca Juga: Soroti Shin Tae-yong Tertawa Usai Drawing ASEAN Cup 2024, Media Vietnam Bicara soal Kepedihan
Pelatih Jesus Casas nantinya akan memaksimalkan waktu persiapan saat berada di Jakarta.
Tepatnya sejak mereka tiba tanggal 2 Juni mendatang.
Waktu yang ada akan digunakan untuk menyusun taktik dan persiapan fisik sebelum pertandingan melawan Indonesia.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Shafaq.com |
Komentar