Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

KFA Bingung Cari Pelatih Permanen, Bekas Bidikan Persib Jadi Pelatih Sementara Timnas Korea

By Najmul Ula - Jumat, 24 Mei 2024 | 16:20 WIB
Pelatih Kim Do-hoon yang tengah dirumorkan bakal menjadi pengganti Luis Milla dan menjadi pelatih baru  Persib Bandung.
Instagram/@theafchub
Pelatih Kim Do-hoon yang tengah dirumorkan bakal menjadi pengganti Luis Milla dan menjadi pelatih baru Persib Bandung.

Namun Marsch lepas dari genggaman KFA karena menerima pinangan timnas Kanada.

Alhasil, KFA terpaksa menunjuk caretaker lagi untuk melatih tim dalam dua laga sisa Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pada Juni mendatang, Taegeuk Warriors akan menghadapi timnas Singapura dan China.

Sosok yang ditunjuk mendadak tersebut adalah Kim Do-hoon.

"Kim Do-hoon akan memimpin Korea Selatan dalam laga Kualifikasi Piala Dunia melawan Singapura dan China," tulis The Japan Times.

"Setelah KFA gagal mendaratkan pelatih permanen untuk mengganti Juergen Klinsmann tepat waktu."

Kim Do-hoon sempat akrab di telinga Bobotoh lantaran pernah diisukan akan melatih Persib Bandung pada awal musim ini.

Saat Luis Milla memutuskan mundur, Kim baru dalam kondisi available setelah meninggalkan klub Singapura Lion City Sailors.

Pengalaman di Liga Singapura itu kemungkinan menjadi alasan KFA menunjuk Kim, melihat calon lawan pada Juni. 

Baca Juga: Eks Juara Piala Asia 2007 Kritik Pemilihan Skuad Irak untuk Lawan Timnas Indonesia: Banyak yang Lebih Layak di Sana


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Japan Times
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136