Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ragnar Oratmangoen Nonton Laga Bali United Vs Borneo FC, Singgung Aksi Flare Suporter yang Berbeda dari Belanda

By Bagas Reza Murti - Minggu, 26 Mei 2024 | 12:19 WIB
Pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen menyempatkan diri menonton  laga perebutan tempat ketiga championship series Liga 1 antara Bali United Vs Borneo FC, Sabtu (25/5/2024).
ADRIAN/TRIBUN BALI
Pemain timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen menyempatkan diri menonton laga perebutan tempat ketiga championship series Liga 1 antara Bali United Vs Borneo FC, Sabtu (25/5/2024).

Ragnar Oratmangoen menyinggung aksi ini dan merasa agak sedikit berbeda dengan yang dialaminya di Belanda.

Suporter Bali United menyalakan flare karena laga tersebut merupakan laga terakhir kandang Serdadu Tridatu musim ini.

"Ya, saya sangat suka menonton sepak bola," ujar Ragnar.

Baca Juga: PSSI-nya Irak Lakukan Manuver Spesial Jelang Lawan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Wajib Waspada

"Tapi akan lebih baik saat penonton juga bersorak dan menyanyi."

"Jadi saya sangat menikmati atmosfernya dan menikmati kembang apinya juga."

"Agak berbeda (saat flare menyala), di Belanda saya pikir mereka punya pendukung yang bagus."

"Tapi tidak selalu seperti ini, apalagi kembang api tidak dibolehkan di Belanda."

"Jadi itu kenapa saya suka itu di sini," tambahnya.

Ragnar Oratmangoen masih memiliki kontrak di FC Groningen.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Tribun Bali
REKOMENDASI HARI INI

Top Skor Liga Voli Korea - Main 3 Laga Lebih Sedikit dari Megawati, Manusia 1000 Poin Akhirnya Nongol di 5 Besar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
16
30
4
Nottm Forest
16
28
5
Man City
16
27
6
Bournemouth
16
25
7
Aston Villa
16
25
8
Fulham
16
24
9
Brighton
16
24
10
Tottenham
16
23
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Barcelona
18
38
2
Atlético Madrid
17
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
18
33
5
Mallorca
18
27
6
Villarreal
16
26
7
Real Sociedad
17
25
8
Osasuna
17
25
9
Real Betis
17
24
10
Girona
17
22
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Bologna
15
25
8
Milan
15
23
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X