Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marc Klok Buka Suara soal Absen di Laga Leg Pertama Persib Vs Madura United, Akui Sampai Stres

By Wila Wildayanti - Selasa, 28 Mei 2024 | 08:40 WIB
Marc Klok sedang memeluk Febri Hariyadi yang mampu  mencetak gol dalam laga leg kedua Championship Series Liga 1 2023 antara Persib Bandung versus Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (18/5/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Marc Klok sedang memeluk Febri Hariyadi yang mampu mencetak gol dalam laga leg kedua Championship Series Liga 1 2023 antara Persib Bandung versus Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (18/5/2024).

Untuk itu, Klok tak masuk dalam daftar pemain karena Bojan Hodak memilih mengistirahatkannya.

Marc Klok akhirnya buka suara terkait absennya dia dari tim saat melawan Madura United di laga leg pertama final Liga 1.

Baca Juga: Persib Bisa Juara Liga 1 Sekaligus Catatkan 2 Rekor Keren, Salah Satunya Patahkan Kutukan 7 Tahun

Mantan pemain PSM Makassar tersebut mengakui bahwa dia sampai stres karena tak bisa bermain membela Persib di laga penting.

Laga final Championship Series Liga 1 ini menjadi momen penting.

Pasalnya, pertandingan ini akan menjadi penentu siapa yang berhak menjadi juara Liga 1 2023-2024.

Karenanya, Klok mengaku sampai stres karena tak bisa membela tim kebanggaan bobotoh pada laga penting tersebut.

“Stres sekali ini, beda kalau menonton dan main ya,” ujar Marc Klok kepada awak media termasuk BolaSport.com saat ditemui di Si Jalak Harupat, Minggu (26/5/2024).

“Tetapi kemarin otot saya tertarik saat latihan. Jadi saya sedih sekali kemarin,” ucapnya.

Walaupun Klok mengakui stres dan sedih karena tak bisa membela tim, dia percaya pada para pemain Persib lainnya hingga akhirnya mereka bisa mengalahkan Madura United.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Mimpi Buruk Olimpiade Disingkirkan, Shi Yu Qi Balas Dendam Manis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X