Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Stamp Fairtex dan Denice Zamboanga, Perjalanan 5 Tahun 2 Sahabat sekaligus Rival di ONE Championship

By Dwi Widijatmiko - Rabu, 29 Mei 2024 | 06:00 WIB
Di tengah persahabatan mereka, Stamp Fairtex (kiri) dan Denice Zamboanga kini menjadi rival di ONE Championship.
ONE CHAMPIONSHIP
Di tengah persahabatan mereka, Stamp Fairtex (kiri) dan Denice Zamboanga kini menjadi rival di ONE Championship.

BOLASPORT.COM - Jagoan kelas atomweight MMA ONE Championship, Denice Zamboanga, menceritakan pertemanan sekaligus rivalitasnya dengan Stamp Fairtex.

Zamboanga, yang aslinya orang Filipina, pernah menempa diri di Sasana Fairtex di Thailand pada 2019-2020.

Dia bertemu Stamp yang juga berlatih di sana dan dua petarung ini langsung menjadi teman baik.

"Dulu ada banyak petarung perempuan di sasana tetapi kami lebih sering berlatih bareng berdua," kata Zamboanga.

"Kemudian di luar latihan, seperti pada akhir pekan, kami juga bersama-sama," lanjut jagoan berjulukan The Menace dalam wawancara eksklusif via Zoom bersama Bolasport.com yang difasilitasi ONE Championship Indonesia, Senin (27/5/2024).

"Kami makan malam bersama keluarganya, terkadang datang ke kampung halaman Stamp dan mengunjungi peternakan milik mereka, hal-hal seperti itu."

"Jadi, kami bukan sekarang rekan berlatih, kami adalah teman baik seperti bersaudara."

Namun, Denice Zamboanga kemudian meninggalkan Thailand dan berlatih di negaranya sendiri pada 2020.

Kendati demikian, dia dan Stamp tetap berhubungan baik.

Sama-sama berada di kelas atomweight MMA, Zamboanga dan Stamp menyadari mereka bisa dipertemukan dalam arena pertarungan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : ONE Championship

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X