Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Singapore Open 2024 - Kena Comeback, Chico Beberkan Penyebab Takluk di Tangan Junior Kento Momota

By Nestri Y - Kamis, 30 Mei 2024 | 17:18 WIB
Chico Aura Dwi Wardoyo bersalaman dengan Kodai Naraoka (Jepang) usai kekalahan di babak 16 besar Singapore Open 2024 di Singapore Indoor Stadium, Singapura, Kamis (30/5/2024)
PBSI
Chico Aura Dwi Wardoyo bersalaman dengan Kodai Naraoka (Jepang) usai kekalahan di babak 16 besar Singapore Open 2024 di Singapore Indoor Stadium, Singapura, Kamis (30/5/2024)

BOLASPORT.COM - Tunggal putra Indonesia, Chico Aura Dwi Wardoyo, menjelaskan penyebab terkena comeback jagoan Jepang, Kodai Naraoka, di babak kedua Singapore Open 2024.

Asa Chico Aura Dwi Wardoyo untuk menjemput gelar di Singapore Open 2024 kandas setelah dibungkam Kodai Naraoka di Singapore Indoor Stadium, Kallang, Singapura, Kamis (30/5/2024).

Bekal kemenangan atas Naraoka di pertemuan pertama yang terjadi di French Open 2024 pada Maret lalu, kali ini tidak manjur untuk diterapkan Chico.

Chico gagal mengantisipasi perubahan tempo yang dilakukan Naraoka sepanjang laga alot yang berdurasi 68 menit.

Kemenangan di gim pertama tidak banyak membantu Chico dalam mengatasi tekanan yang diberikan tunggal putra terbaik Jepang saat ini.

Chico harus rela menelan kekalahan dengan skor 21-17, 9-21, 12-21.

"Di gim pertama saya bisa mengontrol lawan dengan baik, bisa menguasai pertandingan," kata Chico setelah pertandingan, dikutip BolaSport.com dari rilis pers PBSI.

"Tapi di gim kedua dan ketiga, pola main saya hilang karena dia mengubah ritme dan saya kurang cepat beradaptasi," tandasnya.

Baca Juga: Singapore Open 2024 - Titisan Lin Dan Digulung Shi Yu Qi di Derbi Tiongkok, Musuh Tersulit Anthony Ginting Pijak 8 Besar

Bagi Naraoka, kemenangan atas Chico ini sekaligus menjadi revans.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PBSI
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X