Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Yance Sayuri Sampai Heran Tiap Dirinya Dipanggil Timnas Indonesia Selalu Cedera

By Bagas Reza Murti - Jumat, 31 Mei 2024 | 16:35 WIB
Yance Sayuri sempat mendapatkan perawatan medis saat latihan bersama timnas Indonesia di Lapangan B, Senayan, Jakarta, Selasa (28/5/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Yance Sayuri sempat mendapatkan perawatan medis saat latihan bersama timnas Indonesia di Lapangan B, Senayan, Jakarta, Selasa (28/5/2024).

"Tadi disepakati akan kita pulangkan," tambahnya.

Sebagai ganti Yance, Shin Tae-yong memanggil winger Madura United, Malik Risaldi.

Pasca-dicoret, Yance pun membagikan kekecewaannya melalui instagram pribadinya.

Bahkan pemain asal Kepulauan Yapen itu heran mengapa dirinya selalu cedera saat dipanggil timnas Indonesia.

Baca Juga: Kebut Proses Naturalisasi, Calvin Verdonk akan Jalani Sidang Komisi III dan X DPR RI pada Senin

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Yan_Sayuri23 (@yansayuri11)

“Bergabung bersama Timnas Indonesia adalah suatu kebanggaan tersendiri dalam diriku," tulis Yance.

"Dalam suatu permainan sepak bola hall yang dihindari atau tidak di inginkan setiap pemain adalah cedera."

"Dan hal ini yang saya pribadi tidak inginkan untuk alami."

"Namun entah mengapa setiap dipanggil untuk membela Timnas Indonesia saya selalu mengalami cedera."

"Apakah mungkin belum rejeki saya untuk membela Timnas Indonesia?"


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

2 Pelatih Mangsa Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Australia Jadi The Next Vietnam

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X