Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Seorang Marc Marquez Punya Efek Marketing yang Edan untuk Ducati, Legenda MotoGP Samakan dengan Rokok

By Agung Kurniawan - Sabtu, 1 Juni 2024 | 10:00 WIB
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, saat tampil pada hari pertama MotoGP Italia 2024 di Sirkuit Mugello, Italia, Jumat (31/5/2024)
MARCO BERTORELLO
Pembalap Gresini Racing, Marc Marquez, saat tampil pada hari pertama MotoGP Italia 2024 di Sirkuit Mugello, Italia, Jumat (31/5/2024)

Bersama Enea Bastianini dan Jorge Martin (Pramac Racing), rider Spanyol itu menjadi salah satu kandidat tandem Bagnaia untuk musim depan.

Ducati sendiri masih belum membuat keputusan mengenai siapa yang akan mengisi slot di samping Bagnaia pada MotoGP 2025 mendatang.

Masuknya Marquez dalam bursa pembalap tim pabrikan Ducati mengundang perhatian Giacomo Agostini untuk berkomentar.

Pria yang pernah dinobatkan sebagai legenda MotoGP tersebut menilai kedatangan Marquez bisa membawa dampat besar bagi Ducati.

Baca Juga: Hasil FP1 MotoGP Italia 2024 - Momentum Marc Marquez Dirusak Bayi Sendiri, Maverick Vinales Melejit Hentikan Momen Langka Yamaha

Salah satu aspek yang akan terasa adalah kemudahan skuad Borgo Panigale untuk mendapatkan sponsor-sponsor potensial.

Tidak bisa dipungkiri bahwa Marquez kini menjadi pembalap yang paling memiliki daya tarik besar usai Valentino Rossi pensiun.

Potensi marketing yang besar dari seorang Marquez membuat peraih gelar juara dunia terbanyak dengan 15 trofi itu menyandingkannya dengan produk rokok.

Ya, Agostini tak sungkan untuk menyandingkan Marquez dengan brand rokok Malboro yang menjadi sponsor Ducati ketika awal-awal berkompetisi di MotoGP.

"Malboro adalah marketing, jadi Marc Marquez, marketingnya Marc," ucap Agostini, dilansir BolaSport.com dari laman Motosan.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Debat Sia-Sia Andrea Iannone dan Alvaro Bautista, Valentino Rossi Juga Tahu Siapa Pembalap Cabutan Terbaik Ducati di MotoGP

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X