Setahun kemudian, Chelsea membekuk Man City dalam final di Porto melalui gol semata wayang Kai Havertz (2021).
Trofi berikutnya di Saint-Denis diraih Real Madrid yang mengalahkan Liverpool dengan lesakan tunggal Vinicius Junior (2022).
Terbaru, Man City yang menggenapkan final dengan skor ketat di Istanbul ketika gol tembakan Rodri cukup menamatkan perlawanan Inter Milan (2023).
Rekor Pertemuan Real Madrid vs Borussia Dortmund di Liga Champions
2017-2018 (fase grup)
- Dortmund 1-3 Madrid
- Madrid 3-2 Dortmund
2016-2017 (fase grup)
- Dortmund 2-2 Madrid
- Madrid 2-2 Dortmund
2013-2014 (perempat final)
- Madrid 3-0 Dortmund
- Dortmund 2-0 Madrid
2012-2013 (semifinal)
- Dortmund 4-1 Madrid
- Madrid 2-0 Dortmund
2012-2013 (fase grup)
- Dortmund 2-1 Madrid
- Madrid 2-2 Dortmund
2002-2003 (fase grup II)
- Madrid 2-1 Dortmund
- Dortmund 1-1 Madrid
1997-1998 (semifinal)
- Madrid 2-0 Dortmund
Dortmund 0-0 Madrid
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Beri Bagja |
Sumber | : | UEFA.com |
Komentar