Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Filipina Sudah Tiba di Vietnam, Siap Bantu Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Arif Setiawan - Selasa, 4 Juni 2024 | 12:15 WIB
Timnas Filipina sebelum laga lawan Irak. Kini mereka siap menghadapi Indonesia di kualifikasi Piala Dunia dan ASEAN Cup demi mencuri rahasia dan ilmu.
Twitter Philippine Men's Football Federation
Timnas Filipina sebelum laga lawan Irak. Kini mereka siap menghadapi Indonesia di kualifikasi Piala Dunia dan ASEAN Cup demi mencuri rahasia dan ilmu.

Hal ini membuat Tom Saintfiet buta akan kekuatan Vietnam.

"Ini adalah pertandingan yang sangat sulit karena Vietnam adalah lawan yang kuat."

"Mereka baru saja mengganti pelatih, jadi akan lebih sulit bagi kami."

"Karena saya hanya punya video saat pelatih Philippe Troussier memimpin Vietnam."

"Saya tidak tahu bagaimana pelatih baru lawan akan mengubah taktik, personel dan sebagainya," ujar Tom.

Meski begitu, timnas Filipina tak ingin menyerah begitu saja.

Neil menegaskan bahwa timnya bakal berjuang keras untuk meraih kemenangan.

Bila Filipina mampu mengalahkan Vietnam, keuntungan akan diperoleh timnas Indonesia.

Baca Juga: Usai Juara Liga 1 2023/2024, Persib Tidak Ikut Piala Presiden 2024?

Skuad Timnas Indonesia pada laga terakhir fase grup Piala Asia 2023 lawan Jepang
GIUSEPPE CACACE/AFP
Skuad Timnas Indonesia pada laga terakhir fase grup Piala Asia 2023 lawan Jepang
Pasalnya, posisi tim asuhan Shin Tae-yong tak akan mampu lagi dikejar Vietnam dan memastikan diri lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Timnas Indonesia sementara menempati peringkat kedua Grup F dengan raihan 7 poin.

Sedangkan Vietnam bertengger diperingkat ketiga dengan tiga poin.

"Kami datang ke sini untuk menang."

"Tetapi tentu saja saya alami banyak bahwa tidak mudah bermain di kandang Vietnam," ujar Neil.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : vff.org.vn
REKOMENDASI HARI INI

Bukan Barcelona, Cristiano Ronaldo Ungkap Rival Terbesarnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X