Mereka mengumpulkan 13 poin.
China (8 poin) dan Thailand (5 poin) berpeluang untuk menyusul Korea Selatan.
Dari Grup D, Oman sudah lolos dengan 12 poin.
Kirgistan (10 poin) dan Malaysia (7 poin) akan berebut satu tiket.
Grup E, Iran dan Uzbekistan sudah lolos.
Kedua tim mengemas 13 poin.
Laga terakhir, Iran dan Uzbekistan akan saling berduel pada 11 Juni 2024 untuk penentuan juara dan runner-up Grup.
Dari Grup F, Irak memastikan diri lolos.
Baca Juga: Hadapi Laga Penentuan Lawan Filipina, Timnas Indonesia Sudah Bisa Diperkuat Dua Pemain Anyar
Mereka sudah lolos sebelum bertemu timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Kamis (6/6/2024).
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar