Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sikap Ernando Ari Usai Blunder Hingga Dapat Dukungan dari Maarten Paes

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 7 Juni 2024 | 14:45 WIB
Aymen Hussein (kiri) sedang menendang penalti dalam laga babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Irak di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (6/6/2024). Indonesia terkena dua kali hukuman penalti dan satu di antaranya membobol gawang Ernando Ari. Gol kedu
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Aymen Hussein (kiri) sedang menendang penalti dalam laga babak Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Irak di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (6/6/2024). Indonesia terkena dua kali hukuman penalti dan satu di antaranya membobol gawang Ernando Ari. Gol kedu

BOLASPORT.COM - Kiper timnas Indonesia, Ernando Ari, melakukan blunder fatal dalam pertandingan melawan Irak pada laga kelima Grup F Putaran Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (6/6/2024).

Blunder yang dilakukan Ernando Ari membuat gawangnya kembali kejebolan dari pemain Irak, Ali Jasim, pada menit ke-88.

Ernando Ari melakukan kesalahan fatal karena ingin mencoba melakukan membangun serangan dari bawah.

Kiper Persebaya Surabaya itu kesulitan untuk memberikan bola ke rekan-rekannya karenanya ruang geraknya sudah ditutup pemain Irak.

Walhasil Ernando Ari mencoba melewati Ali Jasim.

Sayangnya, Ali Jasim lebih cerdik dan berhasil merebut bola dari Ernando Ari, lalu melepaskan si kulit bundar itu ke gawang timnas Indonesia.

Sebelumnya gawang Ernando Ari sudah kemasukan gol lewat eksekusi penalti penyerang Irak Aymen Hussein pada menit ke-54.

Baca Juga: Awas, Filipina Bawa 1 Senjata untuk Robohkan Indonesia di Laga Terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026

Irak mendapatkan penalti setelah tendangan Ali Jasim mengenai tangan Justin Hubner.

Timnas Indonesia pun menyerah dengan skor 0-2 dari Irak dalam pertandingan tersebut.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X