Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ARRC 2024 - Pembalap Indonesia Kibarkan Bendera Merah Putih di Jepang, Dominasi Astra Honda Taklukan Motegi

By Delia Mustikasari - Sabtu, 8 Juni 2024 | 16:51 WIB
Pembalap Astra Honda asal Indonesia, M. Kiandra Ramadhipa, (podium pertama) dan Terjun Atna Firdaus pada balapan pertama ARRC 2024 seri Jepang di Sirkuit Motegi, Sabtu (8/6/2024).
AHRT
Pembalap Astra Honda asal Indonesia, M. Kiandra Ramadhipa, (podium pertama) dan Terjun Atna Firdaus pada balapan pertama ARRC 2024 seri Jepang di Sirkuit Motegi, Sabtu (8/6/2024).

Dengan menunggangi CBR600RR, Adenanta berhasil finish di posisi ketiga, Rheza di posisi ketujuh, dan Veda di posisi kedelapan.

"Hasil yang cukup memuaskan bagi saya. Start yang kurang baik di race 1 ini membuat saya sempat tercecer di barisan belakang," kata Adenanta.

"Namun, perlahan saya coba untuk tetap fokus dan maju perlahan hingga akhirnya mampu menyentuh garis finish di posisi 3. Saya akan berusaha untuk bisa meraih kemenangan di race 2."

"Race yang cukup sulit harus saya lalui hari ini. Start yang saya lakukan sebetulnya cukup baik, tetapi saya kesulitan untuk bersaing di rombongan depan," kata Rheza.

"Pengalaman saya di race 1 ini akan menjadi modal dalam menghadapi race 2 besok. Semoga saya mampu tampil lebih baik dan meraih podium."

Baca Juga: Sampai Tak Bisa Tidur, Manajer Yakinkan Duet Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Jadi Tim terbaik dalam Sejarah Ducati

Veda mengaku kurang puas dengan hasil yang dia dapat pada balapan pertama itu.

"Selepas start, saya sebetulnya mampu untuk merangsek ke posisi 3. Namun, ketatnya persaingan membuat saya kesulitan hingga akhirnya harus tercecer di posisi 8," aku Veda.

"Bukan hasil yang saya harapkan, tetapi saya akan terus berjuang di race 2 besok untuk bisa menghadirkan podium kemenangan. Mohon doa dan dukungannya."

Race kedua seri ketiga balapan AP250 dan SS600 kejuaraan ARRC Motegi, Jepang akan berlangsung pada Minggu (9/6/2024), mulai pukul 12.30 WIB dan 13.20 WIB. Kedua balapan dapat disaksikan langsung melalui channel Youtube Asia Road Racing Championship.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : AHRT
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Jonatan Habisi Penakluk Viktor Axelsen, Duel Lawan Shi Yu Qi pada Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X