Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Jordi Amat, Jay Idzes Tetap Pede Timnas Indonesia Kalahkan Filipina

By Wila Wildayanti - Senin, 10 Juni 2024 | 06:45 WIB
Jay Idzes (tengah) sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (9/6/2024) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Jay Idzes (tengah) sedang berlatih bersama timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Minggu (9/6/2024) malam.

Baca Juga: Jay Idzes Segera Punya Pelatih Baru di Venezia, Mantan Bos Chelsea dan Juventus Jadi Kandidat

“Tetapi saya pikir kami punya banyak pemain bagus yang lain."

"Saya rasa banyak pemain lain yang siap mengisi posisi yang ditinggalkan Jordi,” kata Jay.

“Dalam kasus ini saya juga seorang bek, jadi kami serahkan ke pelatih untuk membuat keputusan,” tegasnya.

Pemain berusia 24 tahun tersebut mengatakan bahwa saat ini Timnas Indonesia sudah dalam kondisi siap untuk menghadapi Filipina.

Dia sendiri yang belum lama ini bergabung ke dalam tim pun sudah dalam kondisi terbaik dan siap bermain nantinya.

“Yang pasti kami bersiap dengan baik dan kami adalah tim yang bagus. Jadi lihat saja,” tutur Jay.

Baca Juga: Jay Idzes Sudah Gabung Timnas Indonesia Jelang Lawan Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia diwajibkan meraih kemenangan pada laga melawan Filipina ini.

Apabila mereka bisa meraih kemenangan, Tim Merah Putih bakal dipastikan lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Namun, apabila mereka menelan kekalahan, Timnas Indonesia bisa tergusur oleh Vietnam kini yang menempati posisi ketiga di klasemen Grup F.

Syaratnya, Vietnam harus bisa mengalahkan Irak.

Untuk itu, laga melawan Filipina ini bisa dianggap menjadi pertandingan hidup mati buat Timnas Indonesia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Siaran Liga Champions, Bisa Nonton Super Bigmatch Real Madrid vs AC Milan di Televisi dan Streaming

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X