Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kondisi Rumput SUGBK Memprihatinkan, Pelatih Filipina Sebut-sebut Stadion San Siro

By Wila Wildayanti - Rabu, 12 Juni 2024 | 06:30 WIB
Pelatih timnas Filipina, Tom Saintfiet, sedang memantau para pemainnya bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Filipina, Tom Saintfiet, sedang memantau para pemainnya bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Situasi ini membuat netizen berteriak dan media sosial langsung ramai mengkritik kondisi rumput SUGBK yang buruk.

Baca Juga: Shin Tae-yong Buka Peluang Cari Pemain Keturunan Baru untuk Perkuat Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia

Sebenarnya kritikan soal rumput SUGBK ini telah dilontarkan sejak Timnas Indonesia melawan Irak pada Kamis (6/6/2024).

Akan tetapi, kondisi rumput tak juga membaik, justru semakin memprihatikan karena guyuran hujan.

Walaupun kondisi rumput SUGBK memprihatikan, pelatih Filipina mengaku tak ingin mencari alasan.

Menurutnya, Filipina memang menelan kekalahan dari Timnas Indonesia bukan karena masalah rumput.

Dia menilai soal kondisi rumput tak bisa dijadikan alasan.

Pasalnya, Saintfiet menilai bahwa pemainnya pasti akan tetap jatuh bangun berjuang menghadapi gempuran Skuad Garuda.

Baca Juga: Ranking FIFA Timnas Indonesia Naik setelah Kalahkan Filipina dan Lolos ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Oleh karena itu, dia enggan mencari alasan terkait kekalahan Filipina karena kondisi lapangan.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X