Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Kali Ini Gendong Asia Tenggara, Lanjutkan Tradisi Wakil ASEAN di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia

By Beri Bagja - Rabu, 12 Juni 2024 | 12:15 WIB
Rizky Ridho sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Rizky Ridho sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Dua rival regional di Grup F, timnas Vietnam dan Filipina, berakhir dengan posisi di bawah Sang Garuda.

Beralih ke Grup D, timnas Malaysia tak kuasa memenuhi syarat berat untuk lolos hingga finis di peringkat ketiga.

Timnas Thailand lebih menyakitkan lantaran cuma gagal menambah satu gol ketika mengalahkan Singapura 3-1.

Hasil itu membuat Thailand batal menyalip China ke peringkat dua dengan target unggul dalam selisih gol di Grup C.

Adapun Myanmar (B) dan Singapura (C) babak belur lebih dulu karena pulang dengan modal cuma satu poin di dasar klasemen untuk menjadi lumbung gol lawan.

Dengan begitu, timnas Indonesia menggendong Asia Tenggara sekaligus menjaga tradisi buat mengirim setidaknya satu tim di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia dalam tiga edisi terakhir.

Dimulai dari Kualifikasi Piala Dunia 2018, ASEAN mengutus timnas Thailand pada fase yang bisa menentukan tiket emas ke putaran final ini.

Ketika itu ronde ketiga hanya dibagi ke dalam dua grup yang berisi masing-masing 6 peserta.

Thailand menjadi bulan-bulanan di Grup B.

Gajah Perang tak berdaya menghadapi pukulan raksasa Asia Jepang, Arab Saudi, Australia, Uni Emirat Arab, dan Irak.


Editor : Beri Bagja
Sumber : The-AFC.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Voli Korea - Balas Dendam Megawati Dinanti Saat Red Sparks Lawan Juara Bertahan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X