Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bicara Kualitas, Pelatih Filipina Akui Ingin Lihat Timnas Indonesia Tampil di Piala Dunia 2026

By Wila Wildayanti - Rabu, 12 Juni 2024 | 18:00 WIB
Pelatih timnas Filipina, Tom Saintfiet, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Filipina, Tom Saintfiet, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Dengan itu, lolosnya timnas Indonesia ke putaran ketiga ini membuat Tom Saintfiet berharap tim Merah Putih bisa bersaing dengan baik di Asia nanti.

Pasalnya, pada putaran ketiga ini, timnas Indonesia akan menghadapi lawan-lawan yang jauh lebih kuat dibandingkan tim-tim sebelumnya.

Timnas Indonesia harus bersaing dengan 18 tim terbaik yang dipastikan lolos ke putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Tim yang bisa menjadi lawan timnas Indonesia di putaran ketiga yakni ada Iran, Korea Selatan, Yordania, Jepang, Qatar, Australia, Irak, Uzbekistan, Arab Saudi, dan Uni Emirat Arab (UEA).

Menghadapi tim-tim yang lebih kuat di putaran ketiga ini, Tom Saintfiet percaya tim asuhan Shin Tae-yong nantinya bakal bisa bersaing.

Baca Juga: Mulai Belajar dan Gunakan Bahasa Indonesia, Shin Tae-yong Berterima Kasih Kepada Suporter

Hal ini karena timnas Indoensia dinilai memiliki kualitas yang semakin bagus.

Bahkan ia menyebut tim Merah Putih menjadi salah satu tim terbaik di Asia Tenggara, untuk itu mereka dipercaya bakal bisa bersaing.

Tom Saintfiet pun mengaku ingin bisa melihat timnas Indonesia bermain di Piala Dunia 2026 nanti.

Namun, untuk bisa tampil di Piala Dunia 2026 ini, setidaknya timnas Indonesia harus bisa menempati posisi keempat besar klasemen grup di putaran ketiga.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
Komentar (1)
thanks you coach 🙏

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X