Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Berpeluang Rebut Rekor Langka Milik Vietnam

By Arif Setiawan - Jumat, 14 Juni 2024 | 17:30 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat menyapa para penonton di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat menyapa para penonton di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Hal itu terjadi pada tahun 2022 ketika Vietnam masih ditukangi oleh Park Hang-seo.

Kala itu, Vietnam sukses mempermalukan China dengan skor 3-1 di kandang.

Rekor tersebut kini terancam direbut oleh timnas Indonesia.

Hal ini diakui langsung oleh media asal Vietnam, Soha.

Soha menilai timnas Indonesia memiliki kesempatan untuk meraih lebih dari satu kemenangan pada putaran ketiga.

Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama di Stadion Utama Gelofa Bung Karno, Senayan, Jakarta,  Kamis (7/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama di Stadion Utama Gelofa Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/6/2024).

Terlebih, timnas Indonesia memiliki rencana untuk terus memperkuat diri dengan menambah pemain naturalisasi.

"Jika bintang-bintang pemain naturalisasi berhasil didatangan kembali PSSI sebelum dumlainya babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 pada September mendatang, maka kekuatan tim Indonesia dijamin semakin meningkat secara signifikan."

"Hal tersebut sangat mungkin terjadi karena baru-baru ini pelatih Shin Tae-yong juga menegaskan bahwa skuad Garuda mempunya kemampuan untuk mendatangkan lebih banyak pemain naturalisasi dalam waktu dekat."

"Saat ini, di kawasan Asia Tenggara, timnas Vietnam masih menjadi wakil yang memegang tonggak sejarah yang mengesanan menjadi tim pertama yang meraih kemenangan di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia."

"Dalam waktu dekat, timnas Indonesia dengan banyaknya sumber pemain naturalisasi diharapkan mampu melampaui prestasi tim Vietnam asuhan Park Hang-seo di babak ketiga," tulis Soha.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X