Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Australian Open 2024 - Ahsan/Hendra Bicara Kans Juara Meski Sambat Susah Lawan Pramudya Kusumawardana

By Agung Kurniawan - Jumat, 14 Juni 2024 | 17:31 WIB
Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, melaju ke semifinal Australian Open 2024
TOMMY NICOLAS/BOLASPORT.COM
Ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, melaju ke semifinal Australian Open 2024

"Pertandingan hari ini terasa lebih susah," kata Hendra Setiawan, melalui siaran PBSI yang diterima BolaSport.com.

"Terutama di awal-awal gim kami banyak ragu-ragu, apalagi dulu kami sempat latihan bareng juga dengan mereka," imbuhnya.

Dengan pengalaman yang dimiliki, Hendra Setiawan mampu memperbaiki pola permainannya untuk memenangi pertandingan ini.

"Tetapi beruntung bisa menemukan bentuk permainan kami lagi," kata Hendra menjelaskan.

"Sejauh ini lawan-lawan yang kami temui di sini kualitasnya lumayan juga," tuturnya menambahkan.

Untuk laga semifinal, unggulan kedua Australian Open 2024 itu dipastikan berjumpa pasangan Taiwan Chen Zhi Ray/Lin Yu Chieh.

Hendra pun berharap untuk bisa tampil lebih fokus lagi pada laga esok hari guna memastikan tempat di laga puncak.

"Untuk pertandingan besok di semifinal tentu harus lebih fokus lagi," ucap Hendra Setiawan.

Dalam kesempatan yang sama, Hendra juga mulai berbicara soal peluang meraih gelar juara di Australian Open 2024.

"Peluang untuk juara ada, tetapi kami tidak boleh kendor fokusnya. Apalagi ini pertemuan pertama," kata Hendra.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : PBSI.id
REKOMENDASI HARI INI

PSBS Biak Tim Promosi Liga 1 2024/2025 yang Ingin Konsisten Raih Kemenangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136