Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Euro 2024 - Kebobolan Gol Dramatis, Kroasia Sama Kuat dengan Albania

By Sri Mulyati - Rabu, 19 Juni 2024 | 22:02 WIB
Aksi gelandang timnas Albania, Qazim Laci, pada matchday kedua Euro 2024 melawan timnas Kroasia di Volksparkstadion, Rabu (19/6/2024).
JOHN MACDOUGALL/AFP
Aksi gelandang timnas Albania, Qazim Laci, pada matchday kedua Euro 2024 melawan timnas Kroasia di Volksparkstadion, Rabu (19/6/2024).

Setelah menerima bola di depan kotak penalti Albania, Ante Budimir meneruskannya lewat umpan pelan ke Andrej Kamaric.

Andrej Kamaric berhenti sebentar dan hal tersebut berhasil mengecoh pemain bertahan lawan.

Ia jadi memiliki sudut yang lebih baik untuk menembakkan bola dan tembakannya dari dalam kotak penalti berhasil menaklukkan Strakosha.

Gol Kramaric menginspirasi timnas Kroasia untuk semakin agresif dalam menyerang.

Hasilnya, skor langsung berubah kembali pada menit ke-76, lagi-lagi berkat kerja sama Kramaric dan Budimir.

Kramaric kali ini yang bertugas memberi umpan ke Budimir di depan kotak penalti Albania.

Tembakan Budimir cukup rendah, tetapi bola bergulir cepat dan masuk ke gawang Kroasia.

Bola terakhir kali mengenai kaki Klaus Gjasula sehingga tercatat sebagai gol bunuh diri sang gelandang.

Sudah berbalik unggul, Kroasia tetap mencari gol ketiga dan Luka Modric berusaha melepaskan tembakan dari tepi kotak penalti pada menit ke-88.

Usaha Modric masih melebar dari sasaran, membuat skor tidak berubah.


Editor : Beri Bagja
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Berharap Proses Naturalisasi Ole Romeny Segera Tuntas, Siap Debut Saat Timnas Indonesia Lawan Australia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X