Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil EURO 2024 - Gol Gelandang Man United Dibalas Eks Liverpool, Swiss Tahan Skotlandia

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 20 Juni 2024 | 03:55 WIB
Scott McTominay (4) berduel dengan Granit Xahaka (10) dalam pertandingan antara Skotlandia dan Swiss di Cologne Stadium, Rabu (19/6/2024).
OZAN KOSE/AFP
Scott McTominay (4) berduel dengan Granit Xahaka (10) dalam pertandingan antara Skotlandia dan Swiss di Cologne Stadium, Rabu (19/6/2024).

Sembilan menit kemudian, gantian Timnas Skotlandia yang mendapatkan kesempatan untuk mencetak gol.

Kali ini, Tartan Army mendapatkan peluang lewat skema tendangan bebas yang dilepaskan oleh Andrew Robertson.

Baca Juga: Hasil EURO 2024 - Menang Bonus Clean Sheet, Jerman Lolos ke 16 Besar

Grant Hanley kemudian berhasil menyambut umpan dari Robertson tersebut, tetapi hanya membentur tiang gawang sebelah kanan Swiss.

Pada menit ke-83, Timnas Swiss kembali mendapatkan peluang bahkan berbuah gol dari kaki Breel Embolo.

Akan tetapi, gol tersebut kembali dianulir oleh wasit karena Embolo ternyata berada dalam posisi offside terlebih dulu sebelum mencetak gol.

Kedua tim terus melancarkan serangan demi serangan secara bergantian di sisa waktu yang ada.

Namun, hingga peluit panjang berbunyi, skor sama kuat 1-1 untuk Skotlandia dan Swiss tidak berubah sama sekali.

Dengan hasil ini, Timnas Skotlandia mendapatkan poin pertama mereka dan masih memiliki peluang untuk bisa lolos ke fase knock-out.

Skotlandia 1-1 Swiss (Scott McTominay 13'; Xherdan Shaqiri 26')

Berikut susunan pemain Skotlandia vs Swiss yang dikutip BolaSport.com dari laman resmi UEFA:

Skotlandia (5-4-1): 1-Angus Gunn; 2-Anthony Ralston, 13-Jack Hendry, 5-Grant Hanley, 6-Kieran Tierney (26-Scott McKenna 61'), 3-Andrew Robertson; 4-Scott McTominay, 14-Billy Gilmour (23-Kenny McLean 79'), 8-Callum McGregor, 7-John McGinn (11-Ryan Christie 90'); 10-Che Adams (9-Lawrence Shankland 90+1')

Pelatih: Steve Clarke

Swiss (3-4-2-1): 1-Yann Sommer; 22-Fabian Schaer, 5-Manuel Akanji, 13-Ricardo Rodriguez; 3-Silvan Widmer (2-Leonidas Stergiou 86'), 10-Granit Xhaka, 8-Remo Freuler (16-Vincent Sierro 75'), 23-Xherdan Shaqiri (7-Breel Embolo 60'); 20-Michel Aebischer, 17-Ruben Vargas (26-Fabian Rieder 75'); 19-Dan Ndoye (25-Zeki Amdouni 86')

Pelatih: Murat Yakin

Wasit: Ivan Kruzilak (Slowakia)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelan-pelan Aldeguer, Rookie Baru Ducati Kejedot Kaca Motor Gegara Disuruh Latihan Start seperti Marc Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X