Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ingat Debut Ganas pada 2019, Quartararo Percaya Bocah Ajaib Pedro Acosta Bisa Naik Podium Kampiun pada Akhir 2024

By Delia Mustikasari - Jumat, 21 Juni 2024 | 12:40 WIB
Dari kiri ke kanan, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha), Pedro Acosta (Redbull Gasgas Tech3), dan Johann Zarco (LCR Honda) pada konferensi pers jelang MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, 9 Mei 2024.
LOU BENOIST/AFP
Dari kiri ke kanan, Fabio Quartararo (Monster Energy Yamaha), Pedro Acosta (Redbull Gasgas Tech3), dan Johann Zarco (LCR Honda) pada konferensi pers jelang MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, 9 Mei 2024.

"Fasilitas yang dia miliki untuk beradaptasi dengan segalanya. Pengereman yang dilakukannya pada MotoGP saat ini sungguh gila! Seperti overtake yang dilakukannya pada Marc di Portimao di tikungan 1."

"Sulit memahami rem depan MotoGP. Dan baginya, cara dia meluncur terasa alami."

"Dia pembalap yang sangat berbakat dan saya pikir Anda dapat melihat bahwa cara dia berkendara sangat bebas dan dia menikmatinya."

Pembalap yang bertolak belakang dengan Acosta dalam karier MotoGP-nya adalah Aleix Espargaro yang akan pensiun dari balapan penuh waktu pada akhir musim ini.

Quartararo baru berusia 25 tahun dan baru saja kembali menandatangani kontrak dengan Yamaha pada tahun 2025 dan 2026, namun apa rencana jangka panjangnya?

"Saya tidak berencana bertahan sampai usia 35 tahun," ujar Quartararo.

"Sudah lebih dari 20 tahun saya mengendarai motor. Meski bukan di motor MotoGP. Saya telah melakukannya sepanjang hidup saya."

"Mungkin saya akan mencapai usia 30 dan mengatakan saya ingin melanjutkan lebih banyak lagi!"

"Tetapi sejujurnya semua perjalanan adalah sesuatu yang saya tidak terlalu suka. Saya pikir penting untuk mengetahui kapan harus berhenti."

Quartararo menjadi salah satu pembalap yang berhasil mencuri banyak perhatian sepanjang gelaran MotoGP 2019.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Shin Tae-yong Bawa Banyak Pemain Muda Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024 untuk Fokus ke Piala Asia U-23 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136