Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Marco Bezzecchi Ternyata Takut Saat Minta Izin Valentino Rossi Pindah ke Tim Pertama The Doctor

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 28 Juni 2024 | 10:30 WIB
Pembalap Pertamina Enduro VR46 Racing Team, Marco Bezzecchi, berpose bersama pemilik tim, Valentino Rossi, dalam acara peluncuran tim jelang MotoGP 2024 di Riccione, Italia, 24 Januari 2024.
VR46 RACING TEAM
Pembalap Pertamina Enduro VR46 Racing Team, Marco Bezzecchi, berpose bersama pemilik tim, Valentino Rossi, dalam acara peluncuran tim jelang MotoGP 2024 di Riccione, Italia, 24 Januari 2024.

Untungnya, respons hangat lah yang ditunjukkan sang Juara Dunia sembilan kali kepada Bez, sapaan akrab Bezzecchi.

"Dengan Valentino, kami berdua sedikit sedih dengan keputusan ini, tetapi dia juga benar-benar ikut merasa bahagia karena saya," kata Bezzecchi, dilansir dari Crash.

"Kami banyak berdiskusi akhir-akhir ini dan kami bertemu pada hari Senin untuk melihat timnas Italia dan itu adalah hari ketika beria Aprilia keluar."

"Kami lantas berpelukan dan dia sangat bahagia, jadi untungnya dia memahami segalanya. Saya sedikit takut sejujurnya."

"Namun, dia memahami dan dia bereaksi seperti seorang sahabat, jadi saya sangat senang," imbuh pembalap peringkat tiga musim lalu itu.

Bezzecchi melanjutkan bahwa dia juga meminta masukan kepada Rossi jelang tantangan baru dalam karier balapnya.

Menjadi pembalap tim pabrikan juga berarti tanggung jawab yang lebih besar.

Kepekaan dan masukan dari Bezzecchi juga akan diperlukan untuk pengembangan motor Aprilia RS-GP selain kecepatannya di lintasan untuk meraih prestasi tinggi.

Bezzecchi datang ketika Aprilia telah menjelma sebagai salah satu pabrikan kuat di MotoGP. Musim ini baru Aprilia dan Ducati yang bisa memenangi balapan.

Rossi bukan satu-satunya orang yang diminta pendapatnya oleh Bezzecchi.


REKOMENDASI HARI INI

Terungkap Ngeyelnya Marselino Ferdinan Tak Patuhi Instruksi Formasi Shin Tae-yong tapi Justru Borong Brace Saat Lawan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X