Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Belanda 2024 - Marc Marquez Tak Bisa Dibantah, Legenda yang Lebih Hebat dari Valentino Rossi Soroti Ducati

By Agung Kurniawan - Sabtu, 29 Juni 2024 | 16:00 WIB
Pembalap Gresini, Marc Marquez, pada balapan MotoGP Italia 2024 di Sirkuit Mugello, Minggu (2/6/2024).
MARCO BERTORELLO/AFP
Pembalap Gresini, Marc Marquez, pada balapan MotoGP Italia 2024 di Sirkuit Mugello, Minggu (2/6/2024).

Keputusan Ducati untuk merekrut Marc Marquez dan mencoret dua nama itu turut mengundang perhatian dari Giacomo Agostini.

Pria yang pernah dinobatkan sebagai legenda MotoGP itu menilai sosok Marquez pada dasarnya sudah tidak perlu didebatkan lagi.

Pasalnya, kehebatannya di lintasan sudah terbukti dengan pencapaian delapan gelar juara dunia sepanjang kariernya.

"Hanya satu yang selalu menang, dan saya pikir Anda tidak bisa membantah Marc Marquez," kata Agostini, dilansir dari Motosan.

Agostini yang merupakan satu-satunya orang yang melampaui sembilan gelar juara dunia milik Valentino Rossi dengan 15 trofi memahami langkah Ducati.

Pria asal Italia itu juga mengerti bahwa proses perekrutan Marquez akan menghadirkan konsekuensi bagi Ducati sebagai pabrikan.

Kini, Agostini dan para penggemar hanya tinggal menunggu waktu di mana keputusan itu dapat dinilai benar atau salah dari hasil yang didapat di lintasan.

"Ini adalah sebuah pilihan dan seperti semua pilihan, ada konsekuensinya," kata Agostini menjelaskna.

"Saya tidak bisa berkata lebih banyak lagi kecuali bahwa pembuktiannya adalah di lintasan yang menentukan apakan Ducati benar atau tidak," imbuhnya.

Baca Juga: MotoGP Belanda 2024 - Marc Marquez Tak Merasa Bersalah Pramac Tinggalkan Ducati, 'Saya Tidak Melakukan Apapun'


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Motosan.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X