Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

EURO 2024 - Rasmus Hojlund Kena Semprot Eks Kapten Tergalak Man United usai Buang-Buang Peluang untuk Timnas Denmark

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 30 Juni 2024 | 09:00 WIB
Ekspresi penyerang Timnas Denmark, Rasmus Hojlund, usai gagal mencetak gol ke gawang Timnas Jerman di babak 16 besar Euro 2024.
X.COM/RASMUSHOJLUND02
Ekspresi penyerang Timnas Denmark, Rasmus Hojlund, usai gagal mencetak gol ke gawang Timnas Jerman di babak 16 besar Euro 2024.

"Kami mengatakan sebelum pertandingan, jika ia mendapatkan satu atau dua peluang, ia harus tampil klinis. Dan dia tidak melakukannya," kata Keane, dikutip BolaSport.com dari Metro.

"Ini adalah peluang-peluang yang sulit, tidak mudah."

"Yang pertama ini, dia bekerja keras untuk mendapatkannya kembali, itu adalah bola yang ceroboh dari Jerman, tetapi dia bekerja keras untuk mendapatkannya kembali dan dia mendapatkan posisi yang bagus."

Baca Juga: EURO 2024 - Italia Korban Baru Kutukan Babak 16 Besar

"Anda harus melakukan tendangan ke arah gawang."

"Anda mungkin bisa mengenai sasaran, kiper bisa menyelamatkannya, Anda mungkin bisa mencetak gol, terserah," tutur Keane menambahkan.

Seiring kegagalan Timnas Denmark di Euro 2024, Hojlund lantas mencurahkan isi hatinya di media sosial.

Eks pemain Atalanta itu memberikan pandangan jujur selama membela Denmark dalam perhelatan yang berlangsung di Jerman tersebut.

Hojlund juga meminta maaf tidak mampu berbicara banyak bagi tim nasionalnya.

"Sejujurnya, saya tidak tahu apa yang diharapkan dari Euro pertama saya," tulis Hojlund di akun media sosial pribadinya via Instagram dan X (Twitter).


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Vietnam soal Naturalisasi Timnas Indonesia, Dulu Mengejek Sekarang Memuji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X