Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jawaban PSSI Saat Ditanya Kepulangan Shin Tae-yong ke Indonesia

By Alif Mardiansyah - Rabu, 3 Juli 2024 | 20:15 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat menyapa para penonton di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat menyapa para penonton di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

Pasalnya, timnas Indonesia akan melakoni jadwal penting yakni bertarung pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan tergabung di grup C.

Negara-negara yang tergabung dalam grup C yaitu Jepang, Australia, Arab Saudi, Bahrain, dan China.

Timnas Indonesia akan mulai mengarungi petualangannya pada grup C babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 mulai 5 September 2024 hingga 10 Juni 2025.

Baca Juga: Belum Layak Dapat Ballon d'Or, Jude Bellingham Masih Bukan Pesepak Bola Kelas Dunia

Lantas, kapan Shin Tae-yong kembali ke Tanah Air untuk mempersiapkan timnas Indonesia?

Sekretaris Jendral PSSI, Yunus Nusi, pun memberikan tanggapannya.

Sayangnya, Yunus Nusi menyebut PSSI masih belum menemui kejelasan waktu Shin Tae-yong kembali ke Indonesia.

Baca Juga: Kabar Baik! Pemain Keturunan di Timnas U-20 Indonesia Direkrut FC Emmen

Meskipun begitu, PSSI mengakui dalam waktu dekat akan ada kabar pasti terkait kedatangan Shin Tae-yong.

"Kami masih menunggu kabar dari coach Shin Tae-yong (kembali ke Indonesia)," tutur Yunus Nusi ketika ditanya BolaSport.com pada 3 Juli 2024.


REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X