Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

PSSI Tak Bisa Janjikan Maarten Paes Bela Timnas Indonesia di Laga Perdana Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

By Wila Wildayanti - Minggu, 7 Juli 2024 | 08:15 WIB
PSSI tak bisa janjikan calon kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, membela Skuad Garuda di laga perdana putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
FCDALLAS.COM
PSSI tak bisa janjikan calon kiper Timnas Indonesia, Maarten Paes, membela Skuad Garuda di laga perdana putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Seperti diketahui, persoalan Maarten Paes masih ada di Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS).

Hal ini terjadi karena pemain keturunan Indonesia-Belanda tersebut sebelumnya membela timnas asal Negeri Kincir Angin tersebut.

Baca Juga: Erik ten Hag Mau Ajak Mantan Pelatih Jay Idzes dan Maarten Paes ke Man United

Maarten Paes diketahui sempat membela Timnas Belanda saat berusia 22 tahun.

Sementara dalam statuta FIFA, apabila pemain sudah tampil di tim nasional sebuah negara dalam usia lebih dari 21 tahun di laga resmi, dia tidak diperbolehkan berpindah federasi.

Untuk itu, PSSI memperjuangkan perpindahan federasi Paes karena dia diketahui membela Timnas U-21 Belanda pada 15 November 2020.

Menurut PSSI, Paes sebenarnya masih bisa membela Timnas Indonesia karena statuta FIFA itu edisi 2022.

Sedangkan Paes tampil bersama Timnas U-21 Belanda saat statuta FIFA edisi 2022 pasal 9 ayat 2 poin C tentang perpindahan asosiasi itu belum diterapkan.

Walaupun PSSI meyakini hal itu, sampai saat ini permasalahan Maarten Paes tak kunjung jelas.

PSSI saat ini bahkan tak bisa menjanjikan Paes akan bisa memperkuat Timnas Indonesia pada September mendatang.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Penemu Bakat Hokky Caraka Pernah Cekik John Terry, tapi Malah Jadi Nasihat Terbaik untuk Legenda Chelsea

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Villarreal
8
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Verona
7
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X