Mereka selisih lima poin dari juara Grup H Uni Emirat Arab.
Bahrain dalam menjalani enam laga, memenangkan tiga pertandingan, satu kali kalah, dan dua hasil seri.
Bahrain menang atas Yaman (2-0), Nepas (5-0) dan (3-0).
Satu kekelahan Bahrain saat melawan Uni Emirat Arab (0-2).
Dua hasil seri saat menjamu Yaman (0-0) dan bertandang ke Uni Emirat Arab (1-1).
Sementara itu di putaran ketiga, lawan pertama Bahrain adalah Australia dalam laga tandang pada 5 September 2024.
Setelah itu, mereka menjamu Jepang pada 10 September 2024.
Kemudian pada 10 Oktober 2024, Bahrain menjamu timnas Indonesia lalu bertandang ke Arab Saudi pada 15 Oktober 2024.
Laga tersisa akan digelar pada November 2024, Maret dan Juni 2025.
Editor | : | Metta Rahma Melati |
Sumber | : | Gdnonline.com |
Komentar