Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BURSA TRANSFER - Dambakan Messi dari Turki, AC Milan bakal Tiru Operasi Brahim Diaz

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Kamis, 11 Juli 2024 | 06:45 WIB
Arda Guler diincar oleh AC Milan pada bursa transfer musim panas 2024.
ALBERTO PIZZOLI/AFP
Arda Guler diincar oleh AC Milan pada bursa transfer musim panas 2024.

Hal itu membuat Guler lantas hanya diturunkan sebanyak 12 kali di semua ajang kompetitif oleh Carlo Ancelotti dengan mengemas 6 gol.

Mengingat persaingan di Madrid yang begitu ketat, AC Milan mencoba untuk membantu pemain berjuluk Lionel Messi dari Turki tersebut.

Demi merekrut sang pemain incaran, skema khusus sudah disiapkan oleh kubu AC Milan.

Alessandro Bastoni vs Brahim Diaz dalam smeifinal Liga Champions 2022-2023.
MARCO BERTORELLO / AFP
Alessandro Bastoni vs Brahim Diaz dalam smeifinal Liga Champions 2022-2023.

Baca Juga: Seminggu setelah Gagal di EURO 2024, Kylian Mbappe Langsung Diresmikan Jadi Pemain Real Madrid

Mereka bakal menerapkan cara yang sama seperti saat mendatangkan Brahim Diaz dari Madrid pada musim panas 2020.

Saat itu Brahim Diaz hanya dipinjam selama satu musim saja.

Namun, masa pinjaman Brahim Diaz diekstensi dua tahun lagi hingga musim panas 2023 oleh AC Milan.

Hasilnya Diaz tampil brilian dan menjadi salah satu pemain kunci tim dalam memenangkan gelar Liga Italia 2021-2022.

Selama ditempa 3 tahun di klub Kota Mode, pemain berusia 24 tahun tersebut mampu melahap 124 penampilan dengan menghasilkan 18 gol dan 15 assist di San Siro.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net, Sport Mediaset
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X