Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final EURO 2024 - Satu Langkah Lagi Timnas Inggris Rengkuh Pencapaian Bersejarah

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 12 Juli 2024 | 06:30 WIB
Harry Kane dkk. merayakan kemenangan Timnas Inggris atas Timnas Belanda pada semifinal Euro 2024 di Dortmund (10/7/2024).
ADRIAN DENNIS/AFP
Harry Kane dkk. merayakan kemenangan Timnas Inggris atas Timnas Belanda pada semifinal Euro 2024 di Dortmund (10/7/2024).

"Mereka berada di final, mereka berada di final terakhir Euro, tentu saja, dan itu terjadi di Wembley, dan itu berakhir dengan kekecewaan besar [kalah dari Italia melalui adu penalti]."

"Ini akan berjalan ketat, ini akan sulit, tetapi mereka berada di ambang sejarah."

"Tidak ada tim Inggris dalam sepak bola yang pernah memenangkan turnamen besar di luar negeri," tutur Lineker menambahkan.

Setelah mengalami awalan yang lambat di Euro 2024, Timnas Inggris perlahan mulai menemukan ritmenya di fase gugur.

Baca Juga: Wasit Final EURO 2024 Terkonfirmasi, Baru 2 Bulan Lalu Rugikan Timnas U-23 Indonesia dan Beri Shin Tae-yong Kartu Merah

Kemenangan atas Belanda di semifinal menjadi salah satu penampilan terbaik yang diperagakan oleh Timnas Inggris sejauh ini.

Di sisi lain, Timnas Spanyol juga tidak kalah menterengnya tampil hingga babak final Euro kali ini.

Pasukan Luis De la Fuente masih menjadi satu-satunya tim yang tidak terkalahkan dalam 6 pertandingan di Euro 2024.

Bisa dipastikan duel kelas dunia bakal tersaji saat Inggris dan Spanyol saling berebut trofi Piala Eropa edisi kali ini.

Andaikata menjadi juara, Inggris bakal berhasil pecah telur.

Sementara itu, Spanyol akan memperpanjang rekor mereka di kejuaraan Eropa dengan koleksi 4 gelar sekaligus menjadi yang terbanyak di antara negara mana pun di Benua Biru.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : BBC Sport
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Sambat Pelatih Ko Hee-jin Jadi Bukti Megawati Tak Tergantikan di Red Sparks?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X