Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MI NU Baitul Mukminin dan SD 4 Jekulo Raih Gelar Juara Umum MilkLife Athletics Challenge 2024

By Putri Annisa Maharani - Jumat, 12 Juli 2024 | 08:00 WIB
MilkLife Athletic Challenge 2024.
DJARUM FOUNDATION
MilkLife Athletic Challenge 2024.

“Saya tidak menyangka bisa menang soalnya lawannya besar-besar badannya, jadi ketika menang rasanya senang sekali,” kata Faza.

Kebahagiaan atas prestasi Faza juga terpancar jelas di wajah sang ibunda, Tutik Kharuniati.

Sebagai seorang ibu yang senantiasa mendukung buah hatinya, dia berharap kegiatan olahraga yang melibatkan usia dini bisa semakin rutin diselenggarakan di Kudus.

“Karena kegiatan seperti ini positif sekali buat anak-anak kami."

"Jadi tentu kami berharap bisa rutin diadakan supaya anak-anak bisa membentuk diri agar lebih sehat dan bugar."

"Apalagi anak saya juga suka sekali olahraga. Tidak hanya atletik, dia juga ikut di sepak bola putri MilkLife Soccer Challenge,” ujar Tutik.

Baca Juga: Hasil Final Four Proliga 2024 - STIN BIN Perpanjang Napas, Mati-matian Bekuk Bank SumselBabel hingga Bikin Mohammed Al Hachdadi Marah-marah

Program Director Bakti Olahraga Djarum Foundation, Yoppy Rosimin, menuturkan penyelenggaraan MilkLife Athletics Challenge 2024 yang diadakan pada Selasa (9/7/2024) hingga Kamis ini bertujuan untuk semakin menumbuhkan kegemaran masyarakat Kudus terhadap olahraga khususnya di level usia dini.

Terlebih lagi, atletik yang selama ini dikenal sebagai "mother of sport" merupakan olahraga yang sangat mudah dilakukan oleh berbagai level usia.

“Itulah mengapa MilkLife Athletics Challenge ini formatnya fun games."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X