Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ASEAN Cup U-19 2024 - Bek Vietnam yang Ikut Bikin Timnas Indonesia Telan Pil Pahit Sebut Fase Grup Bakal Sulit

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 13 Juli 2024 | 09:40 WIB
Timnas U-19 Vietnam
VFF.ORG.VN
Timnas U-19 Vietnam

Saat membela timnas U-23 Vietnam, Manh Hung masuk ke dalam skuad yang membuat timnas U-23 Indonesia menelan pil pahit di Piala AFF U-23 2023.

Saat itu, Vietnam mengalahkan timnas U-23 Indonesia di final Piala AFF U-23 2023.

Akan tetapi, Nguyen Manh Hung hanya berada di bangku cadangan.

Di laga final yang digelar di Rayong Province Central Stadiu, Thailand itu, timnas U-23 Indonesia kalah dari Vietnam lewat adu penalti dengan skor 5-6.

Dengan dua ajang yang sudah diikuti di atas, Nguyen Manh Hung dinilai sebagai pemain berpengalaman di timnas U-19 Vietnam jelang ASEAN Cup U-19 2024.

"Saya pikir pengalaman itu adalah saya berharap dengan apa yang telah saya alami dan pelajari dari para senior, pengalaman tersebut dapat saya wariskan kepada rekan satu tim saya di Vietnam U19 pada Kejuaraan Asia Tenggara U19 mendatang," ujarnya.

Lebih lanjut, ia menilai bahwa ASEAN Cup U-19 2024 akan berjalan sulit dari babak penyisihan grup.

Baca Juga: Matt Baker dan Lucas Raphael Berusia 15 Tahun Sudah Bela Timnas Indonesia, Kunci Dekati Pemain Diaspora Silaturahmi dengan Orang Tua

"Sebelum mengikuti turnamen, pelatih Vinh selalu mengingatkan seluruh tim bahwa setiap pertandingan yang akan datang adalah pertandingan yang penting," kata Nguyen Manh Hung dilansir dari Thethao247.

"Laga final karena babak penyisihan grup sangat sulit karena hanya tim peringkat pertama grup dan satu tim peringkat kedua yang mendapat tiket untuk melanjutkan.

"Oleh karena itu, beliau selalu mengingatkan kami untuk berkonsentrasi, mengingatkan dan saling membantu dalam latihan," ujarnya.

ASEAN Cup U-19 2024 akan digelar di Surabaya, Indonesia pada 17-29 Juli 2024.

Vietnam berada di Grup B bersama Laos, Myanmar, dan Australia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : Thethao247.vn
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X