Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final Four Proliga 2024 - Lompatan Tinggi Boy Arnez Tinggalkan Farhan Halim, SBY Bangga LaVani Tak Terkalahkan dalam 5 Laga

By Delia Mustikasari - Minggu, 14 Juli 2024 | 10:00 WIB
Outside Hitter LavAni Allo Bank Electric, Boy Arnez saat melakukan spike ke arah STIN BIN pada final four putaran pertama Proliga 2024, di GOR Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (6/7/2024)
PBVSI
Outside Hitter LavAni Allo Bank Electric, Boy Arnez saat melakukan spike ke arah STIN BIN pada final four putaran pertama Proliga 2024, di GOR Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (6/7/2024)

Tiga pemain Indonesia lainnya di posisi 10 besar adalah Farhan Halim (STIN BIN), Sigit Ardian (Bank SumselBabel), dan Rival Nurmulki (STIN BIN).

Baca Juga: Final Four Proliga 2024 - Roda Berputar Cepat di Mata Marina Markova, PLN dari Lolos Final Four Terakhir Kini Justru ke Grand Final Duluan

Sementara itu, posisi pemuncak klasemen dihuni oleh Noumory Keita yang kembali tampil gacor bersama Jakarta Bhayangkara Presisi.

Pada laga keduanya di final four seri kedua ini, merupakan kemenangan kedua dan sekaligus kemenangan kelimanya tak terkalahkan dari lima laga selama babak empat besar ini.

Selangkah lagi, tim yang didirikan Presiden RI ke-6 ini, akan menjadi juara seri kedua dan berhak atas hadiah uang pembinaan sebesar Rp 60 juta. Pada seri pertama pekan lalu di Surabaya, LavAni juga meraih hadiah yang sama.

Ditemui usai pertandingan, pemilik LavAni, Soesilo Bambang Yudhoyono (SBY) kepada wartawan menyampaikan rasa bangga atas performa Dio Zulfikri dkk. yang mampu memenangi pertandingan atas Jakarta STIN BIN 3-1.

''Saya pribadi merasa senang LavAni bisa menang dalam pertandingan yang ketat ini. Performa mereka bagus," kata SBY dilansir dari PBVSI.

"Kemenangan ini bisa mengangkat mental bertanding anak-anak melawan Palembang Bank SumselBabel Minggu besok. Kami tetap fight untuk menang,'' kata SBY.

Asisten pelatih LavAni, Samsul Jais menyampaikan terima kasih kepada jajaran pembina timnya yang selalu memberikan support.

Dia menegaskan, kemenangan atas Jakarta BIN membuktikan bahwa Dio Zulfikri dkk tampil sportif, meskipun sudah lolos ke partai grand final Proliga.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com, Proliga.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Stefano Pioli Resmi Jadi Pelatih Cristiano Ronaldo, AC Milan Kipas-kipas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X