Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final EURO 2024 - Uji Nyali Final Pertama Timnas Inggris di Rumah Orang, Berlin Punya Tuah Tersendiri

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 14 Juli 2024 | 12:00 WIB
Timnas Inggris bakal melakoni final Euro 2024 dengan menghadapi Timnas Spanyol di Olympiastadion, Berlin, Minggu (14/7/2024) atau Senin pukul 02.00 WIB.
ADRIAN DENNIS/AFP
Timnas Inggris bakal melakoni final Euro 2024 dengan menghadapi Timnas Spanyol di Olympiastadion, Berlin, Minggu (14/7/2024) atau Senin pukul 02.00 WIB.

Khusus kota Berlin, ibu kota Jerman tersebut memiliki kisah tersendiri bagi Inggris.

Sebagai tempat untuk laga away, Berlin bisa dibilang memiliki tuah bagi Inggris.

Dikutip BolaSport.com dari Sky Sport News, Inggris tidak pernah kalah pada laga yang dihelat di ibu kota Jerman.

Baca Juga: Hasil Copa America 2024 - Suarez Paksa Adu Penalti, Uruguay Raih Juara ke-3

Sejauh ini sudah ada 6 pertandingan yang dimainkan di Berlin untuk level internasional.

Dari 6 laga yang dimainkan, mereka berhasil menuai 4 kemenangan dan 2 hasil imbang.

Kali pertama Berlin menjadi tempat berlaga Inggris terjadi dalam laga persahabatan yang berakhir sama kuat 3-3.

Adapun kemenangan terakhir yang diraih oleh Inggris di Berlin terjadi pada laga uji coba melawan Jerman pada Maret 2016.

Dalam laga ekshibisi tersebut The Three Lions sukses meraih kemenangan 3-2 atas tuan rumah.

Bahkan kemenangan yang diraih Inggris asuhan Roy Hogson tersebut terbilang cemerlang.

Sempat tertinggal 0-2 oleh gol-gol Toni Kroos dan Mario Gomez, Inggris sukses mencetak tiga gol balasan melalui Harry Kane, Jamie Vardy, dan Eric Dier.

Melalui sejarah apik di Berlin itu Timnas Inggris bisa percaya diri menatap final Euro 2024 kontra Spanyol di Oympiastadion nanti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sky Sports News
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X