Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Final EURO 2024 - Harry Kane Vs Kutukan Terburuk di Sepak Bola, OTW Gugur di Final Keenam atau Raih Gelar Perdana?

By Beri Bagja - Minggu, 14 Juli 2024 | 19:16 WIB
Harry Kane berpeluang meraih gelar pertamanya saat timnas Inggris bertemu timnas Spanyol di final Euro 2024 (14/7/2024), atau malah gugur pada final keenamnya?
GLYN KIRK/AFP
Harry Kane berpeluang meraih gelar pertamanya saat timnas Inggris bertemu timnas Spanyol di final Euro 2024 (14/7/2024), atau malah gugur pada final keenamnya?

Cuma, tiada satu pun dari trofi individu tersebut yang mendukung timnya meraih gelar.

Kane seperti tak tahu cara atau rasanya mengangkat trofi.

Selain sederet kegagalan juara di liga domestik, Kane menjadi korban kekalahan dalam lima final terdahulu.

Pria kelahiran London Pusat itu jadi anggota skuad yang kalah di partai puncak Piala Liga Inggris (2014-2015, 2020-2021), Liga Champions (2018-2019), Euro 2020, dan terbaru Piala Super Jerman (2023).

Bersama Kane, Tottenham absen meraih titel, dengan gelar terakhir mereka berupa trofi Piala Liga 2007-2008.

Maksud hati mengakhiri paceklik dengan pindah ke Bayern Muenchen musim panas lalu, malah kekeringan trofi yang dia tularkan ke klub raksasa Jerman.

Reaksi lesu Harry Kane dalam laga Bayern Muenchen melawan Werder Bremen pada lanjutan Bundesliga (21/1/2024).
KERSTIN JOENSSON/AFP
Reaksi lesu Harry Kane dalam laga Bayern Muenchen melawan Werder Bremen pada lanjutan Bundesliga (21/1/2024).

Bayern yang tak pernah absen mendulang trofi selama 12 tahun malah terpapar virus nirgelar bersamaan dengan kedatangan Kane.

Untuk sederet kegagalan juara ini, Marca menyejajarkan Kane dengan para pemain yang erat dengan label 'sial' lebih dulu, semodel Michael Ballack, Arjen Robben, atau Gonzalo Higuain.

Pelatih timnas Inggris, Gareth Southgate, membenarkan bahwa karier individu Kane yang gemerlap belum lengkap tanpa hadirnya gelar.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X