Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Francesco Bagnaia Siap Lahir Batin, Marc Marquez Sudah Lontarkan Percikan Psywar

By Nestri Y - Kamis, 18 Juli 2024 | 21:30 WIB
Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo), Marc Marquez (Gresini), Alex Marquez (Gresini) setelah akhir balapan MotoGP Jerman 2024 di Sachsenring, Saxony, Jerman, Minggu (7/7/2024).
MOTOGP
Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo), Marc Marquez (Gresini), Alex Marquez (Gresini) setelah akhir balapan MotoGP Jerman 2024 di Sachsenring, Saxony, Jerman, Minggu (7/7/2024).

BOLASPORT.COM - Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, menegaskan mentalitas kuat di mana dirinya tak takut melawan siapapun.

Rekor demi rekor prestasi apik terus dicatatkan murid Valentino Rossi tersebut sepanjang musim MotoGP 2024.

Setelah sempat terseok-seok di awal musim, Bagnaia mulai meniti jalur kesuksesannya lagi.

Juara Dunia tiga kali itu telah merebut takhta Jorge Martin di puncak klasemen setelah kemenangan di seri Jerman.

Kemenangan tersebut sekaligus membawanya kembali mencatatkan rekor apik.

Baca Juga: Masalah Motor KTM Pemicu Melempemnya Jack Milller, Jalan Keluar Sulit Dicari

Yakni menjadi pembalap Ducati dengan koleksi kemenangan terbanyak di kelas premier dengan 24 kemenangan.

Rekor itu melampaui milik Casey Stoner, Juara Dunia 2007 saat bersama Ducati.

Menjadi pembalap yang makin banyak menambah daftar catatan prestasi apik, melampaui salah satu legenda balap MotoGP, membuat nama Bagnaia makin pamor.

Di mana ada pamor, pasti juga lambat laun akan banyak muncul kritikan dan kebencian yang mengarah padanya.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Corse di Moto
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Spanyol - Raphinha Hattrick, Barcelona Berpesta dalam 7 Gol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
3
7
2
Brighton
3
7
3
Arsenal
3
7
4
Liverpool
2
6
5
Brentford
3
6
6
Aston Villa
3
6
7
Bournemouth
3
5
8
Nottm Forest
3
5
9
Tottenham
2
4
10
West Ham
3
4
Klub
D
P
1
PSM
3
9
2
Borneo
3
9
3
Persija Jakarta
3
7
4
Persita
3
7
5
Persebaya
3
7
6
Bali United
3
6
7
PSIS Semarang
3
6
8
Persib
3
5
9
Persik
3
4
10
Malut United
3
3
Klub
D
P
1
Barcelona
4
12
2
Villarreal
3
7
3
Celta Vigo
3
6
4
Atlético Madrid
3
5
5
Real Madrid
3
5
6
Leganes
3
5
7
Girona
3
4
8
Rayo Vallecano
3
4
9
Alavés
3
4
10
Athletic Club
3
4
Klub
D
P
1
Inter
3
7
2
Torino
3
7
3
Juventus
2
6
4
Empoli
3
5
5
Genoa
2
4
6
Parma
2
4
7
Udinese
2
4
8
Lazio
2
3
9
Napoli
2
3
10
Verona
2
3
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
279
2
F. Bagnaia
276
3
E. Bastianini
217
4
M. Marquez
204
5
M. Viñales
139
6
P. Acosta
132
7
B. Binder
132
8
A. Espargaro
113
9
A. Marquez
104
10
F. Di Giannantonio
104
Close Ads X