Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diwarnai Tribute untuk Lionel Messi, Inter Miami Hajar Chicago dan Kokoh di Puncak

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 21 Juli 2024 | 08:53 WIB
Inter Miami meraih kemenangan 2-1 atas Chicago Fire dalam lanjutan MLS 2024 di Chase Stadium, Minggu (21/7/2024) pagi WIB.
X.COM/INTERMIAMICF
Inter Miami meraih kemenangan 2-1 atas Chicago Fire dalam lanjutan MLS 2024 di Chase Stadium, Minggu (21/7/2024) pagi WIB.

Hanya saja tinjuannya justru mengarah ke Jordi Alba yang dengan mudah menyambar bola lewat kaki kirinya.

Si kulit bulat meluncur mulus ke pojok kiri bawah gawang Chicago yang kosong. Miami unggul 2-1.

Gol tersebut menjadi penentu kemenangan Miami atas Chicago Fire.

Bagi Inter Miami, ini menjadi kemenangan kedua beruntun setelah sebelumnya mereka sempat dibantai 1-6 oleh Cincinnati.

Inter Miami juga kokoh di puncak klasemen MLS Wilayah Timur dengan 53 poin, unggul 5 poin dari Cincinnati.

Inter Miami 2-1 Chicago Fire (Matias Rojas 6', Jordi Alba 75'; Rafael Czichos 73')

Susunan pemain Inter Miami dan Chicago Fire seperti dikutip BolaSport.com dari Sofascore:

Inter Miami (4-3-3): 1-Drake Callender; 57-Marcelo Weigandt, 6-Tomas Aviles, 5-Sergio Busquets, 18-Jordi Alba; 55-Federico Redondo (32-Noah Allen 81'), 42-Yannick Bright, 7-Matias Rojas (17-Ian Fray 81'); 24-Julian Gressel (41-David Ruiz 70'), 9-Luis Suarez, 16-Robert Taylor (73-Leo Afonso 70')

Pelatih: Gerardo Martino

Chicago Fire (4-4-2): 34-Chris Brady; 2-Arnaud Souquet, 16-Wyatt Omsberg (22-Mauricio Pineda 19'), 5-Rafael Czichos, 27-Allan Arigoni (36-Justin Reynolds 86'); 21-Fabian Herbers (8-Chris Mueller 59'), 23-Kellyn Acosta (12-Tom Barlow 86'), 30-Gaston Gimenez, 17-Brian Gutierrez; 7-Maren Haile-Selassie (19-Georgios Koutsias 59'), 9-Hugo Cuypers

Pelatih: Frank Klopas

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sofascore.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X