Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadi Anak Didik Ancelotti di Real Madrid, Mbappe Harus Terima 1 Konsekuensi

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Minggu, 21 Juli 2024 | 13:00 WIB
Carlo Ancelotti dan Kylian Mbappe sudah saling bertemu di Real Madrid.
X.COM/FABRIZIOROMANO
Carlo Ancelotti dan Kylian Mbappe sudah saling bertemu di Real Madrid.

Kendati belum bisa bergabung dengan rekan-rekannya, Mbappe disinyalir bakal bekerja keras demi posisi utama di Madrid.

Hal itu diyakini oleh Carlo Ancelotti selaku pelatih kepala Madrid.

Carlo Ancelotti bertanggung jawab penuh akan posisi Mbappe yang digadang-gadang bakal mengisii trisula maut tim di lini depan.

Posisi utama Mbappe di lini depan sejatinya adalah winger kiri.

Hanya saja posisi tersebut diperkirakan telah menjadi miliki Vinicius Junior.

Baca Juga: Diwarnai Tribute untuk Lionel Messi, Inter Miami Hajar Chicago dan Kokoh di Puncak

Kylian Mbappe resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Real Madrid, Selasa (16/7/2024) waktu setempat di Santiago Bernabeu.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Kylian Mbappe resmi diperkenalkan sebagai pemain baru Real Madrid, Selasa (16/7/2024) waktu setempat di Santiago Bernabeu.

Alhasil, mau tidak mau Mbappe harus digeser posisinya ke tengah sebagai penyerang sentral.

Kondisi itulah yang nantinya bakal diterapkan oleh Ancelotti terhadap penyerang berusia 25 tahun tersebut.

"Itu menjadi tanggung jawab saya untuk menemukan tempat bagi Mbappe." ucap Ancelotti, dikutip BolaSport.com dari Diario Sport.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-espana.net, Diario Sport, Transfermarkt.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Cristiano Ronaldo Sakit, Al Nassr Kesulitan dan Ditahan Wakil Irak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X