Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nuansa Prancis di AC Milan Tetap Kuat, Gelandang Pengantar Piza Segera Merapat

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 23 Juli 2024 | 10:00 WIB
Gelandang AS Monaco, Youssouf Fofana, dikabarkan menjadi calon pemain kedua terbaru dari AC Milan.
TWITTER.COM/BAJRAMISTA
Gelandang AS Monaco, Youssouf Fofana, dikabarkan menjadi calon pemain kedua terbaru dari AC Milan.

Jika Fofana bergabung, maka tradisi klub mendatangkan pemain asal Prancis tetap terjaga.

Sebelumnya AC Milan sudah diperkuat oleh Mike Maignan, Pierre Kalulu, Theo Hernandez, Yacine Adli, dan Olivier Giroud (kini bermain untuk LAFC).

Nuansa Prancis akan tetap kuat di dalam skuad arahan Paulo Fonseca untuk musim 2024-2025.

Baca Juga: Klub Milik Juragan Indonesia Siap Tampung Teman Messi yang Disia-siakan

Ketertarikan I Rossoneri terhadap Fofana bukannya tanpa alasan selain untuk menambal lini tengah.

Gelandang yang sempat menjadi pengantar piza untuk menyambung hidupnya itu merupakan sosok yang hebat dalam transisi.

Fofana, yang berusia 25 tahun, mampu memosisikan dirinya dengan baik saat bertahan dan menyerang.

Meski hanya berpostur 176 cm, ia berani berduel dengan lawan untuk memotong alur serangan dan dapat bergerak maju untuk mendorong rekan-rekannya bermain ke depan.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Calciomercato.com, Football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Agenda Timnas U-17 Indonesia di Spanyol dan Qatar Sebelum Tampil di Kualifikasi Piala Asia U-17 2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
4
10
2
PSM
5
10
3
Persebaya
4
10
4
Persib
5
9
5
Persija Jakarta
4
7
6
Persita
4
7
7
Bali United
4
7
8
Malut United
4
6
9
PSIS Semarang
5
6
10
Arema
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
5
11
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Alavés
5
7
7
Girona
5
7
8
Athletic Club
5
7
9
Espanyol
5
7
10
Osasuna
4
7
Klub
D
P
1
Napoli
4
9
2
Inter
4
8
3
Juventus
4
8
4
Torino
4
8
5
Udinese
3
7
6
Verona
3
6
7
Empoli
4
6
8
Atalanta
4
6
9
Milan
4
5
10
Genoa
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X