Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cuma 2 Kali Bertemu, Hansi Flick Tak Takut Tim Super Real Madrid

By Sri Mulyati - Jumat, 26 Juli 2024 | 06:15 WIB
Pelatih Barcelona, Hansi Flick, tidak takut tim super Real Madrid karena hanya dua kali bertemu.
AFP
Pelatih Barcelona, Hansi Flick, tidak takut tim super Real Madrid karena hanya dua kali bertemu.

La Blaugrana sendiri merasa belum terintimidasi dengan kekuatan sang lawan.

Hansi Flick selaku pelatih baru memberikan contoh agar timnya tidak merasa inferior.

"Kami sudah memiliki tim hebat dan yakin dengan kekuatan sendiri," kata Flick seperti dilansir BolaSport.com dari Sport.

"Real Marid hanya bertemu kami dua kali sehingga fokus kami seharusnya untuk laga lainnya," ucap pelatih asal Jerman tersebut.

Dua jadwal pasti yang sudah terkonfirmasi adalah pertandingan Liga Spanyol untuk Barcelona dan Real Madrid.

Pertemuan tersebut memang berpeluang menentukan raihan gelar juara Liga Spanyol pada akhir musim.

Baca Juga: Klasemen Akhir Grup A Piala Presiden 2024 - Persib Tersingkir, Persis ke Semifinal dengan Keuntungan Tuan Rumah

Namun, Flick menyadari bahwa laga lain juga memiliki bobot tantangan yang serupa.

Barcelona tidak akan menjadi penantang utama gelar jika menyepelekan lawan lainnya.

Tugas Flick sebagai pelatih baru tergolong lebih berat karena dilimpahi tim yang musim sebelumnya tidak meraih gelar.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sport.es
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Sabar/Reza Mantapkan Diri Jadi Deputi Fajar/Rian, 1 Lagi Raja Sudah Lengser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136