Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persiapan Singkat, Timnas Indonesia Bakal Gelar TC Mulai 2 September untuk Laga Lawan Arab Saudi dan Australia

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 27 Juli 2024 | 09:40 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, saat hadir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024).

"Ya seperti kita tahu ya, maksudnya, kita tidak bisa kumpul atau kita bisa mengadakan TC selain FIFA matchday," ucap Shin Tae-yong kepada awak media, Kamis (25/7/2024).

"Jadi pastinya kita akan berkumpul tanggal 2 September, itu FIFA Matchday," kata pelatih asal Korea Selatan itu.

Singkatnya persiapan membuat Shin Tae-yong bicara soal kondisi pemain Timnas Indonesia saat ini.

Pelatih asal Korea Selatan berharap para pemainnya dalam kondisi baik bersama klubnya masing-masing.

"Saat ini para pemain sedang latihan di tim masing-masing juga," ujar Shin Tae-yong.

"Dan sedang kondisinya sedang baik-baik semua," tutur pelatih berusia 53 tahun tersebut.

Rizky Ridho dkk melangkah ke ronde ketiga usai keluar sebagai runner-up Grup F putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Timnas Indonesia lolos dengan koleksi 10 poin, tertinggal delapan poin dari Irak.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas U-19 Indonesia Vs Malaysia di Semifinal ASEAN Cup U-19 2024, Malam Ini!

Pada dua pertandingan terakhir di Grup F, timnas Indonesia mencatatkan satu kekalahan dan sekali kemenangan.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X