Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alami Cedera dalam Laga Pramusim Man United, Bek yang Berani Tolak Real Madrid Bikin Ten Hag Pusing

By Raka Kisdiyatma Galih - Minggu, 28 Juli 2024 | 23:20 WIB
Bek anyar Man United, Leny Yoro, melakoni debut pada laga pramusim melawan Rangers, Sabtu (20/7/2024) atau Minggu dini hari WIB.
X.COM/UNITEDSTANDMUFC
Bek anyar Man United, Leny Yoro, melakoni debut pada laga pramusim melawan Rangers, Sabtu (20/7/2024) atau Minggu dini hari WIB.

"Leny (Yoro) hanya bermain 50 persen dari sesi latihan, jadi sangat mengecewakan bahwa ia harus keluar."

"Namun, mari kita bersikap positif dan melihat apa yang akan terjadi," imbuhnya.

Situasi ini membuat Ten Hag pusing karena Yoro merupakan pemain anyar Man United pada musim panas ini.

Baca Juga: Barcelona Siapkan 3 Daftar Jual, Cedera Hambat Klub Dapat Dana Segar

Bek berusia 18 tahun itu juga diyakini memiliki prospek cerah untuk masa depan United.

Namun, Yoro justru sudah mengalami cedera sebelum musim 2024-2025 bergulir.

Man United sendiri perlu perjuangan ekstra keras untuk memboyong Yoro dari Lille.

Mereka sempat bersaing dengan Real Madrid demi mendapatkan tanda tangan Yoro.

Upaya Setan Merah berbuah manis dengan bek asal Prancis itu pada akhirnya menolak pinangan Real Madrid.

Beberapa laporan menyebut proposal Man United lebih menggiurkan daripada Los Blancos sehingga bek berpaspor Prancis tersebut lebih memilih berlabuh ke Old Trafford.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Manutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Gara-gara Perkataan Gurunya, Francesco Bagnaia Risih karena Jadi Terbawa Rivalitas Rossi-Marquez

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X