Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Francesco Bagnaia Tak Ada Takutnya Perang Mental Lawan Marc Marquez

By Nestri Y - Rabu, 31 Juli 2024 | 15:40 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Jerman di Sachsenring, Saxony, Jerman, 7 Juli 2024. Itu menjadi kemenangan keempat secara beruntun baginya musim ini,
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, merayakan kemenangannya pada balapan MotoGP Jerman di Sachsenring, Saxony, Jerman, 7 Juli 2024. Itu menjadi kemenangan keempat secara beruntun baginya musim ini,

Di sisi lain, Bagnaia juga dianggap punya sisi yang bisa lebih dingin.

Mantan pembalap penguji tim Suzuki Ecstar, Sylvain Guintoli, tak ragu menggambarkan Bagnaia sebagai pembalap yang diam tapi bisa melenyapkan.

"Pecco adalah 'pembunuh' yang senyap," kata Guintoli kepada crash.net.

"Dia tenang, tenteram. Seperti di Jerez, selama pertarungan melawan Marquez, dia menunjukkan bahwa dia tidak takut terlibat kontak."

"Ini akan menjadi persaingan yang hebat pada tahun depan."

"Kita akan melihat bagaimana Pecco saat Marquez mengalahkannya dan sebaliknya," ujar Guintoli.

 Baca Juga: Diseruduk Marc Marquez Lalu Difitnah, Eks Murid Valentino Rossi Harus Klarifikasi Kebohongan Insiden di Balapan Bikinan Ducati

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Paddock-GP.com, TNT Sports
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Jadi Agen Dadakan, Bantu Rekrut Titisan Lionel Messi yang Gagal ke Al Nassr

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X