Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Dapat Dana Segar dari Jepang, Semakin Percaya Diri Tatap Liga 1 2024/2025

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 31 Juli 2024 | 19:45 WIB
Direktur Persija Jakarta, Mohamad Prapanca, sedang berfoto dengan sejumlah petinggi J Trust Bank sebagai bentuk kerja sama sponsor di Persija Store, Kuningan, Jakarta, Rabu (31/7/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Direktur Persija Jakarta, Mohamad Prapanca, sedang berfoto dengan sejumlah petinggi J Trust Bank sebagai bentuk kerja sama sponsor di Persija Store, Kuningan, Jakarta, Rabu (31/7/2024).

Penempatan logo tersebut merupakan visualisasi nyata bahwa J Trust Bank akan terus hadir dalam perjuangan Pasukan Ibukota ntuk meraih hasil terbaik di setiap laga.

"Sinergi dan kemitraan Persija dengan Bank J Trust Indonesia yang telah terjalin selama ini sangat memberikan nilai positif serta semakin mengkokohkan langkah kami di musim liga tahun ini."

"Tentunya kami berharap bahwa dukungan ini akan terus berlanjut dimasa-masa mendatang," kata Prapanca.

Baca Juga: Bulu Tangkis Olimpiade - Indonesia Bisa Pulang Tanpa Medali Saat Malaysia Sudah Punya 3 Wakil di Fase Gugur

Sementara itu, Direktur Bisnis J Trust Bank, Widjaja Hendra, menyambut baik kerjasama ini.

Ia senang J Trust Bank bisa ikut mendukung industri olahraga dan komunitas pendukung Persija yang bernama The Jakmania.

"Kami telah mempersiapkan program Tabungan Khusus untuk Jakmania dan fans Persija pada umumnya, yaitu Tora Persija."

"Akan ada keuntungan yang sangat menarik bagi para fans Persija," ucap Hendra.

"Kami juga berharap agar Persija bisa menjadi pemenang di Liga 1 2024/2025," tutupnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Klarifikasi Eks Bintang Film Dewasa Mia Khalifa soal Hubungan dengan Junior Lionel Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X