"Memang tidak ada yang tidak mungkin, bisa saja kami bermain di Olimpiade berikutnya tapi kami realistis."
"Umur kami tidak muda lagi jadi kami patut bersyukur bisa bermain di Olimpiade pertama ini."
"Ini Olimpiade pertama kami, kami sudah coba lebih tenang, lebih rileks."
"Dan banyak berdiskusi dengan pelatih, dengan tim psikolog tapi di lapangan memang ada aura yang berbeda," imbuhnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Agung Kurniawan |
Sumber | : | PBSI.id |
Komentar