Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jadwal Siaran Langsung Olimpiade Paris 2024 - Siang Ini, Menanti Kejutan dari Wakil-wakil Indonesia

By Ardhianto Wahyu - Jumat, 2 Agustus 2024 | 11:47 WIB
Aksi pemanah Indonesia, Diananda Choirunisa, pada babak 64 besar kategori individual putri Olimpiade Paris 2024, Selasa (30/7/2024)
PUNIT PARANJPE/AFP
Aksi pemanah Indonesia, Diananda Choirunisa, pada babak 64 besar kategori individual putri Olimpiade Paris 2024, Selasa (30/7/2024)

Adapun Diananda, atau akrab disapa Anis, dia telah membuka penampilannya dengan peringkat yang tinggi yaitu ke-6 di babak pemeringkatan.

Diananda juga pernah mengalahkan calon lawannya yaitu, Bhakat, dalam nomor beregu putri di Asian Games Hangzhou 2022.

Di laga perempat final itu Diananda tampil bersama Riau Ega Agatha sedangkan Bhakat bareng Atanu Das. Diananda dan Ega menang dan akhirnya merebut perunggu.

Sorotan kemudian bergeser ke Vaires-sur-Marne Nautical Stadium yang menggelar perlombaan dayung.

La Memo masih berjuang untuk pertandingan Final E yang menentukan peringkat ke-25 hingga 30 pada klasemen akhir.

Kemenangan menjadi hasil yang diharapkan.

"Pengharapan kami tentunya bisa di 26-27 tapi tidak menutup kemungkinan ada di peringkat 25 atau posisi 1 di final E," ucap pelatih dayung, Okhan Adris, dikutip dari Antaranews.com.

Sementara itu penampilan wakil Indonesia berikutnya datang dari gelanggang renang di Paris La Defesene Arena.

Dua perenang Indonesia akan berlomba yaitu Joe Kurniawan di nomor gaya kupu-kupu 100m putra dan Azzahra Permatahani di gaya ganti 200m putri.

Keduanya lolos melalui jalur universality place, atau kuota untuk atlet dari negara dengan jumlah keterwakilan yang sedikit.


Editor : Ardhianto Wahyu
Sumber : kompas.id, Vidio.com, Antaranews.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga 3 Berubah Nama Jadi Liga Nusantara, Hanya Diikuti 16 Klub Saja dan Siap Digelar

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X