Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 - Zheng/Huang Tuntaskan Rasa Penasaran Usai Taklukkan Korban Rinov/Pitha, China Sudah Rebut 2 Emas

By Delia Mustikasari - Jumat, 2 Agustus 2024 | 21:54 WIB
Pasangan ganda campuran China, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong, berpose dengan medali emas Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Jumat (2/8/2024).
ARUN SANKAR/AFP
Pasangan ganda campuran China, Zheng Si Wei/Huang Ya Qiong, berpose dengan medali emas Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Jumat (2/8/2024).

Kedua pasang pemain bergantian mencetak poin saat awal gim kedua, 2-2.

Kim/Jeong menjauh, 3-2. Tetapi, Zheng/Huang kembali bermain impresif untuk menyeimbangkan kedudukan.

Kim/Jeong yang bermain lebih baik kembali membuka jarak, 4-3.

Laga selanjutnya berlangsung ketat saat Zheng/Huang mencatat skor imbang dan berbalik unggul, 5-4.

Kesalahan servis Jeong membuat Zheng/Huang menjauh 7-4. Wakil China meneruskan keunggulan, 8-4.

Zheng terus melancarkan smes dan pukulan dropshot hingga Zheng/Huang menjauh, 10-4.

Kim/Jeong berusaha lepas dari tekanan dengan tambahan dua poin beruntun menjadi 6-10.

Pengembalian Jeongy yang melebar membuat Zheng/Huang unggul cukup jauh pada interval, 11-6.

Baca Juga: China Lebih Visioner daripada Indonesia, Ucapan Pelatih Saat Berada di Titik Terendah Terbukti pada Olimpiade Paris 2024

Zheng/Huang semakin dominan, 14-6. Pukulan Zheng yang melenceng memberi poin tambahan bagi Kim/Jeong.

Kejar-kejaran poin hingga membuat Kim/Jeong jatuh bangun membawa keunggulan jauh, Zheng/Huang, 15-7.

Permainan Zheng/Huang semakin menekan hingga mereka memimpin dengan jarak 9 poin.

Kim/Jeong berusaha menjaga asa dengan mencetak angka. Namun, permainan Zheng/Huang kian dominan hingga 18-9.

Zheng/Huang lalu menjauh hingga game point, 20-10. Kim/Jeong sempat menahan dengan tambahan angka.

Pukulan Kim/Jeong yang melebar memastikan wakil China merebut emas. Sebelumnya, Negeri Tirai Bambu sudah mengunci satu medali emas ganda putri lewat pertemuan antara Chen Qing Chen/Jia Yi Fan dan Liu Sheng Su/Tan Ning.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X