Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shayne Pattynama Tetap Masuk Skuad KAS Eupen untuk Liga 2 Belgia Meski Ketinggalan Program Pramusim

By Bagas Reza - Sabtu, 3 Agustus 2024 | 16:20 WIB
Bek kiri Timnas Indonesia, Shayne Pattynama, resmi bergabung dengan klub Liga Belgia KAS Eupen.
INSTAGRAM.COM/KASEUPENOFFICIAL
Bek kiri Timnas Indonesia, Shayne Pattynama, resmi bergabung dengan klub Liga Belgia KAS Eupen.

"Memang tidak bagus tim kami terdegradasi."

"Tapi karena sebelumnya saya cedera dan sudah bermain lagi, jadi akan lihat apa setelah pertandingan timnas dan nantikan apa yang terjadi," tambahnya.

Di foto skuad KAS Eupen, terlihat ada foto Shayne Pattynama yang akan berlaga di kasta kedua Liga Belgia musim depan.

Namun kabar ini masih menyimpan tanya soal kondisi Shayne.

Baca Juga: Naturalisasi Mauresmo Hinoke Dikabarkan Batal, Indra Sjafri: Memang Terhambat, Kita Tidak Bisa Melanggar Regulasi

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by KAS Eupen (@kaseupenofficial)

Pasalnya Shayne terlihat tidak mengikuti program pramusim bersama KAS Eupen.

Dari pantauan BolaSport.com, Shayne tidak ada dalam 3 laga pramusim KAS Eupen hingga 2 Agustus 2024.

Tidak ada konfirmasi KAS Eupen mengenai hal ini.

Kemungkinan terbesar Shayne Pattynama mengalami cedera.

Pada Maret hingga April 2024, Shayne Pattynama mengalami cedera yang membuatnya absen 8 pertandingan bersama KAS Eupen.


Editor : Bagas Reza
Sumber : Instagram, BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSS Vs Arema FC - Nasib Wagner Lopes Diujung Tanduk, Misi Elang Jawa Hapuskan Poin Minus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X