Ia bisa membantu Rachmat Irianto dan beberapa pemain lainnya.
Untuk itu, ia didatangkan dan Mateo Kocijan telah menjalani debut bersama Persib.
Pemain berusia 29 tahun itu telah menjalani debutnya bersama Persib dalam ajang Piala Presiden 2024 lalu.
Baca Juga: Nyaris Tembus 100 Gol di Liga 1, David da Silva: Masih Banyak Waktu Untuk Tambah Terus!
Ia tampil di laga pembukaan Piala Presiden 2024 saat Persib melawan PSM Makassar pada 19 Juli lalu.
Selain telah menjalani debut bersama tim, Mateo Kojican juga telah hampir sebulan berada di Indonesia.
Setelah selama itu berada di Bandung, ternyata pemain asal Kroasia ini agak laen.
Bagaimana tidak? Apabila banyak pemain atau atlet asing yang tak suka dengan makanan pedas Indonesia.
Ini berbeda dengan Mateo, ia secara mengejutkan mengaku suka makanan pedas.
Mateo mengaku sudah mencoba beberapa makanan Indonesia dan ternyata ia suka dengan makanan pedas.
Editor | : | Mochamad Hary Prasetya |
Sumber | : | Youtube |
Komentar