Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bulu Tangkis Olimpiade Paris 2024 - Gregoria Pulang dengan Bangga Usai Jalani Laga Hebat untuk Medali Pertama Indonesia

By Wahid Fahrur Annas - Minggu, 4 Agustus 2024 | 18:46 WIB
An Se-young dan Gregoria Mariska Tunjung saling memberi salut setelah pertandingan mereka pada semifinal tunggal putri Olimpiade Paris 2024 di Paris, Prancis, 4 Agustus 2024.
PBSI/BADMINTON PHOTO/YOHAN NONOTTE
An Se-young dan Gregoria Mariska Tunjung saling memberi salut setelah pertandingan mereka pada semifinal tunggal putri Olimpiade Paris 2024 di Paris, Prancis, 4 Agustus 2024.

"Pada gim ketiga, saya sudah jauh tertinggal 3-11. Saya mencoba untuk meyakinkan diri. Saya mau menantang diri saya untuk melakukan lebih."

Gregoria juga tidak perlu merasakan penyesalan meski kalah pada babak semifinal.

Bagaimana pun, Gregoria sudah berhasil melakukan pencapaian yang belum tentu bisa diraih seorang atlet yakni meraih medali Olimpiade.

Tak hanya itu, Gregoria juga membuka keran skor perolehan medali kontingen Merah-Putih pada Olimpiade Paris 2024.

“Sepertinya saya tidak boleh menyesali kekalahan ini karena untuk belajar pastinya," ujar Gregoria.

"Mau lawan He Bin Jao ataupun Marin, dua-duanya kidal, dua-duanya bagus, itu adalah tantangan tersendiri buat aku, karena udah di semifinal ini perebutan medali."

"Ini sangat penting buat saya. Saya mau berpikir gimana persiapan besok, berusaha sekeras mungkin untuk mendapat medali," ujarnya.

Namun, ambisi yang sudah dipersiapkan Gregoria untuk menghadapi laga perebutan ketiga itu tidak terjadi usai Federasi Bulu Tangkis dunia (BWF) telah mengumumkan tidak adanya pertandingan perebutan medali perunggu tunggal putri.

Walau kalah, Gregoria berhasil mengakhiri perjalanannya dengan luar biasa pada pesta olahraga terbesar di dunia itu.

Menjadi yang terakhir, Gregoria tak perlu lagi bersusah payah menjalani pertandingan lagi untuk memperebutkan medali perunggu.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : NOC Indonesia
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X